Besok, Ini 16 Orang Pejabat di Sulteng yang akan Divaksin Covid-19
Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah telah menetapkan 16 nama penerima perdana vaksin Covid-19. Dijadwalkan vaksin perdana di daerah ini akan digelas Kamis, 14 Januari 2021 pukul 09.00 Waktu Indonesia Tengah di Rumah Sakit Umum Daerah Undata, Palu. Sesuai radiogram Menteri...