Pusat Data dan Informasi Covid-19 Sulawesi Tengah melaporkan Selasa, 20 Oktober 2020 adanya pertambahan 39 pasien baru. 

Sejauh ini kasus kumulatif positip Covid-19 di Sulawesi Tengah sebanyak 726 orang dan yang sembuh 462 orang.

Pusdatina melaporkan, Selasa, 20 Oktober 2020 konfirmasi positip Covid-19 bertambah 39 orang masing-masing:

Kab. Sigi (15 orang)

Kab. Banggai (1 orang)

Kota Palu (10 orang)

Kab. Morowali Utara (6 orang)

Kab. Poso (7 orang)

Kab. Tojo Una-Una (1 orang)

Sementara pasien yang sembuh 13 orang masing-masing:

Kab. Sigi (8 orang)

Kota Palu (5 orang)

Sampai dengan hari ini dilaporkan pula sudah 28 orang yang meninggal.

Saat ini sebanyak 236 orang pasien Covid-19 berada dalam perawatan.

Berikut data perawatan mereka:

98 orang Kota Palu (8 orang di RSUD Anutapura, 7  orang di RSUD Undata, 28 orang di RSUD Madani, 16 orang di RS Darurat Pemprov Sulteng dan 39 orang karantina mandiri)

33 orang Kab. Sigi (2 orang di RSUD Undata, 22 orang karantina mandiri, 2 orang di RS Darurat Pemprov Sulteng, 4 orang di RSUD Madani dan 3 orang di RSUD Torabelo )

3 orang Kab. Donggala (2 orang karantina mandiri dan 1 orang di RSUD Tambu)

48 orang Kab. Banggai (2 orang di RSUD Luwuk dan 46 orang karantina mandiri) 

9 orang Kab. Toli -Toli (7 orang di RSUD Mokopido dan 2 orang karantina mandiri)

13 orang Kab. Morowali (1 RSUD Morowali dan 12 orang karantina mandiri)

9 orang Kab. Poso (1 orang di RSUD Anutapura dan 8 orang karantina mandiri)

3 orang Kab. Balut (1 orang di RSUD Balut dan 2 orang karantina mandiri)

10 orang Kab. Morowali Utara (4 orang di RSUD Kolondale dan 6 orang karantina mandiri)

2 orang Kab. Buol (Karantina mandiri)

2 orang Kab. Bangkep (Karantina mandiri)

5 orang Kab.Parigi Moutong (1 orang RSUD Madani dan 4 orang karantina mandiri)

1 orang Kab. Tojo Una Una (Karantina mandiri) 

Adapun sebanyak 218 sampel uji usap saat ini masih diperiksa di Laboratorium Kesehatan Sulteng. ***