Presiden Joko Widodo meresmikan proyek Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pelabuhan Wani serta Pelabuhan Pantoloan, di Kawasan Teluk Palu, Sulawesi Tengah, Rabu (27/3/2024).

Dari Wani, Presiden Jokowi meresmikan Proyek Rehabilitasi Daerah Irigasi Gumbasa. Jokowi menyatakan kesyukurannya atas selesainya proyek penting itu.

BACA INI JUGA:  Campaigning for Biden, Obama Hopes to End Trump's Precidency

“Ini merupakan langkah penting dalam sektor pertanian. Dana yang besar telah dialokasikan untuk merekonstruksi infrastruktur ini, dan saya harap dapat membawa dampak positif, meningkatkan produktivitas pertanian, mendukung ketahanan pangan, hingga menyejahterakan kehidupan petani,” harap mantan Wali Kota Solo ini.

BACA INI JUGA:  Sidang Gugatan Ijazah Palsu Joko Widodo 18 Oktober

Pada kesempatan sama, Presiden Jokowi juga mengikuti panen raya padi sawah di di Desa Pandere, Gumbasa, Sigi. Panen raya di Sigi dinilai berhasil lantaran mampu mencapai produksi 6-6,2 ton per hektare. ***

BACA INI JUGA:  Firdaus Oiwobo Dirikan Ormas Termul Berlogo Simpanse untuk Bela Jokowi